Sepucuk Surat perpisahan dari Michael Bay's, untuk para penggemar transformers.

adsense 336x280



Aku telah menjadi bagian dari franchise ini, selama kurang lebih genap sepuluh tahun tepatnya sekarang ini. Untuk Transformers: The Last Knight,
Kami merekrut dan merangkul para penulis yang kami rasa dapat memperluas ruang lingkup mitologi kami,

serta menyajikan film kami dengan cara baru, yang nantinya semua jalan cerita film film sebelumnya akan dihubungkan dengan film terbaru ini.
Memperkuas mitologi Transformers dari awal bermulanya dunia bukanlah pekerjaan yang enteng, dan untuk itulah kami memiliki tim penulis luar biasa :

Akiva Goldsman (A Beautiful Mind);
Art Marcum & Matt Holloway (Iron Man); Ken Nolan (Black Hawk Down); Zak Penn (Ready Player One); Lindsey Beer (Barbie); Geneva Robertson-Dworet (Tomb Raider); Christina Hodson (Bumblebee); Steven DeKnight (Daredevil, Smallville); Jeff Pinkner (The Amazing Spider-Man 2, Lost); dan Andrew Barrer & Gabriel Ferrari (Ant-Man).

Sejak musim panas 2015, mereka sudah mulai bekerja di studio Paramount tepatnya di ruangan khusus yang telah disediakan,

Di kelilingi oleh 10,000 lebih gambar konsep dari sejarah Franchise transformers ; movies, cartoons, dan buku komik.

Mereka memiliki replika Bumblebee seukuran nyata, kepala Megatron, serta berbagai alat peraga lainnya, singkat cerita, ruangan tersebut seperti layaknya ruangan yang di idam idamkan para penggemar franchise Transformers.
Kami juga mengundang ahli sejarahwan transformers dari Hasbro langsung, 

untuk mengajari mereka bagai mana asal mula transformers, jadi mereka bisa mengerti, bagaimana cara mengembangkan jalan ceritanya.
Bisa saya katakan, belum pernah ada film transformers dengan begitu kaya akan efek visual dan kaya akan mitologi seperti halnya film ke lima ini "The Last Knight."

Ini adalah saat saat yang begitu pahit bagi saya. Dari semua Transformers film yang telah saya kerjakan, saya katakan ini akan jadi film terakhir saya. Seperti yang dapat saya lihat, 120 juta penggemar di seluruh dunia yang akan menyaksikan film ini,

Mengingat telah berdirinya sebuah taman bermain yang bertemakan franchise ini, yang begitu luar biasa, dan mampu membuat anak anak berharap untuk mengunjungi tempat saya, Terkadang hal tersebut membuat saya tak pernah ingin pergi meninggalkan franchise ini.

Saya sangat menikmati proses pengerjaan film ini. Film ini sangat spesial dan menyenangkan untuk di rekam. Tapi, kali ini mungkin memang harus terjadi. (Berpisah dari franchise ini). Jadi saya putuskan untuk mengeluarkan semuanya sekaligus, semua yang ku punya.
Film ke 5 ini akan jadi bab penutup, skaligus awal dari bab baru. Di bawah ini adalah sepenggal sinopsis dari film ke 5 transformers The Last Knight.



"The Last Knight" (sang kesatria terakhir) memecahkan inti mitologi dari transformers franchise, dan merubah apa makna dari menjadi seorang pahlawan. Manusia dan transformers terlibat dalam perang sedangkan Optimus Prime menghilang.
Solusi untuk menyelamatkan masa depan kita terletak dan terkubur dalam rahasia masa lalu, tepatnya pada sejarah tersembunyi transformers di bumi.

Tanggung jawab berat untuk menyelamatkan dunia kita jatuh pada sekelompok aliansi yang nyaris mustahil melakukannya,
beranggotakan

Cade Yeager (Mark Wahlberg);
Bumblebee;
an English Lord (Sir Anthony Hopkins);
Dan
an Oxford Professor (Laura Haddock).
Ada saat saat dalam hidup yang pasti akan terjadi pada setiap orang, dimana ia diharuskan mewujudkan perbedaan.

Dalam film Transformers The Last Knight, ia yang diburu akan jadi pahlawan. Sang pahlawan akan menjadi penjahat. Hanya satu dunia yang akan bisa bertahan, mereka atau kita.

Sumber :


Transformers The Last Knight Super Bowl "Big Game" trailer




adsense 336x280

0 Response to "Sepucuk Surat perpisahan dari Michael Bay's, untuk para penggemar transformers. "

Posting Komentar